Persaingan bisnis jasa fotografi yang semakin ketat menuntut perusahaan untuk mampu memahami faktor-faktor yang memengaruhi minat beli ulang konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh harga dan kualitas layanan terhadap minat beli ulang melalui keputusan pembelian sebagai variabel intervening pada SayHello Picture. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan m…