Memberikan panduan belajar seperti bekerja pada perusahaan sesungguhnya, sehingga setelah mempelajari buku ini pengguna tidak asing lagi melakukan proses pencatatan akuntansi ketika bekerja pada perusahaan. Sampai saat ini belum banyak buku sejenis di pasaran diharapkan buku ini dapat memenangkan persaingan di pasaran. Manfaat buku ini mengarahkan para pengguna /pembaca (mahasiswa, SMK (ak…
Perusahaan sub sektor rokok merupakan salah satu perusahaan manufaktur yang mengolah bahan baku menjadi barang setengah jadi atau barang jadi. Kenaikan tarif cukai rokok, masalah kesehatan yang sering dialami perokok dan peralihan rokok biasa ke rokok elektrik membuat perusahaan sub sektor rokok terancam mengalami financial distress. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh capital inten…