Lingkungan kerja yang kondusif memberikan rasa aman dan memungkinkan para pegawai untuk dapat bekerja optimal. Lingkungan kerja juga dapat mempengaruhi emosi pegawai. Jika pegawai menyenangi lingkungan kerja dimana dia bekerja, maka pegawai tersebut akan merasa nyaman dan akan menghabiskan waktu di tempat kerjanya sehingga dalam melakukan aktivitasnya digunakan secara efektif dan mengoptimalisa…
ABSTRAK Peningkatan mutu guru sangat diperlukan karena menyangkut perbaikan kinerja guru secara keseluruhan, dengan demikian guru sebagai sumber daya yang memegang peranan penting dalam organisasi kerja harus memiliki keahlian, keterampilan, wawasan, kemampuan kerja sehingga hasil kerja yang dicapai akan optimal. Hasil kerja yang dicapai guru menunjukan kemampuan dan keberhasilannya dalam mel…
Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) adalah suatu sistem pengelolaan perusahaan secara menyeluruh yang menitikberatkan pada keselamatan dan kesehatan kerja serta lingkungan hidup, sehingga dapat terwujudnya tempat kerja yang aman, efisien dan produktif. Tujuan dari SMK3 adalah untuk mencegah dan mengurangi resiko terjadinya bahaya dan penyakit akibat kerja. Penelitian ini di…