DEFINISI KEGILAAN ÒKegilaan adalah melakukan hal yang sama terus-menerus dan mengharapkan hasil yang berbeda.Ó ÑAlbert Einstein Sebagian besar kita menyadari bahwa dunia sedang berada dalam krisis keuangan. Sayangnya, para pemimpin kita melakukan hal-hal yang sama berulang-ulang, menggunakan solusi Zaman Industri untuk menyelesaikan masalah Zaman Informasi. Dalam buku ini, Anda akan melihat,…