Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh influencer marketing, komunikasi pemasaran, dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian produk kecantikan Viva di media sosial. Seiring dengan pesatnya pertumbuhan industri kecantikan dan pemanfaatan media sosial, pemahaman terhadap faktor-faktor yang mendorong keputusan pembelian konsumen menjadi krusial. Metode penelitian yang diguna…