Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Latar Belakang Pendidikan dan Pengalaman Kerja terhadap Kinerja Karyawan PT Mudalaya Energy Indonesia. Rancangan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan eksplanasi asosiatif dengan metode kuantitatif. Penelitian dilakukan dengan teknik Purposive Sampling Method, sehingga sampel yang digunakan dalam penelitian i…